Senin, 13 Januari 2020

Bahan Ajar PAI Kls 4 C- 4 E Selasa 14 Januari 2020

PEMBELAJARAN


Nama Sekolah : SD AL AZHAR 1
Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam & Budi Pekerti
Kelas/Semester : IV C– 4 E / 2
Materi Pokok : QS. Al-Fil
Alokasi Waktu :   1 x 4 Jam Pelajaran
Pertemuan.    :  Ke 2
Hari                 :   Selasa 14 Januari 2020

3. Menuliskan bacaan Q.S al-Fil dengan cara:
    a. Mencermati cara menulis penggalan surahnya;
    b. Menyalin tulisan surahnya secara berulang.


Artinya:
Artinya:
1.Apakah kamu tidak memperhatikan bagaimana Tuhanmu telah bertindak terhadap tentara bergajah?
2. Bukankah Dia telah menjadikan tipu daya mereka (untuk menghancurkan Ka’bah) itu sia- sia?
3. dan Dia mengirimkan kapada mereka burung yang berbondong-bondong,
4. yang melempari mereka dengan batu (berasal) dari tanah yang terbakar,
5. lalu Dia menjadikan mereka seperti daun-daun yang dimakan (ulat).

Dapatkah kamu menuliskan Q.S al-Fil? agar dapat menuliskan Q.S
al-Fil dengan benar, lakukan langkah berikut ini.
Pertama, mencermati cara menulis penggalan Q.S al-Fil, termasuk
huruf-hurufnya, misalnya:
Perhatikan sebagian huruf
di atas, posisinya agak ke bawah garis.
Kedua, menyalin tulisan penggalan Q.S al-Fil.
Coba perhatikan bagaimana gurumu menuliskan penggalan Q.S

al-Fil. Kemudian, salinlah penulisan penggalan Q.S al-Fil
tersebut, seperti pada halaman berikut.
C atan
Insya Allah, kamu bisa!
Ayo, salin tulisan Q.S al-Fil berikut ke dalam buku tulismu!

Rasulullah saw. bersabda:
“Barangsiapa yang membaca satu huruf al-Qur’±n maka baginya satu
kebaikan, dan satu kebaikan dibalas sepuluh kebaikan, aku tidak mengatakan alif lam mim satu huruf, tetapi alif satu huruf, lam satu huruf, mim satu
huruf.” (H.R. Tirm³©i)
Contoh : Salinlah tulisan Q.S al fil ayat 1 sampai 5 di buku tulismu  !

Mengetahui
Kepala SD Al Azhar 1

( HERMILIATI SP.d )
NIP .195511111978042002

B Lampung,      Januari 2020
Guru Mapel PAI & Budi Pekerti

( SRI HANDAYANI.SAgSPd )
NIP .197209032002072093

Tidak ada komentar:

Posting Komentar